Syaikh Yahya bin Abdul Aziz Yahya menghimpun kitab-kitab induk hadits yang berisi ratusan ribu hadits lebih diringkas dengan pemilihan shahih dan pembuangan tikror (hadits berulang) menjadi sekitar lima ribu hadits lalu diberi nama Al-Jam'u ala Shahihain waz Zawaid "Kompilasi Shahihain dan Tambahannya".

Barnamij "Hifdhis Sunnah Nabawiyyah" binaan syaikh Yahya bin Abdil Aziz Al-Yahya -hafidhahullah-. 📚

✒ Visi Program :

Menghafal hadits-Hadits Nabawi dari 18 kitab induk hadits, tanpa sanad (hanya menyebut perawi paling atas) dan tanpa takrar (pengulangan)

✒ Berikut kumpulan PDF ringkasan tersebut :

Alumni program ini sejak tahun 1432 H, program ini telah meluluskan sekitar 10rb penghafal hadits dengan kuat dn mutqin, dan ustadzah Aisyah adalah orang pertama dari Indonesia yang berhasil menjadi bagian dari mereka.

Info lebih lanjut terkait program bisa mengunjungi website resminya :